Adanya penutupan halte Pasar Baru karena renovasi, Transjakarta menyediakan bus pengumpan sementara
Penutupan sementara halte Pasar Baru ini berlangsung dari 16 Desember 2020 – 16 Januari 2021. Sebagai alternatif, Transjakarta menyediakan bus pengumpan (FEEDER) arah Pecenongan – Pasar Baru, berikut detailnya:
Pecenongan – Pasar Baru : Pecenongan >> Juanda >> Pasar Baru
Sebanyak 3 unit bus tunggal disediakan untuk layanan ini dengan jam operasional dan tarif normal 05.00 – 22.00 dan Rp.3500.